iklan crepes

Anda ingin membuka usaha Crepes namun menemui kesulitan dalam pembuatannya??? Coba dan buktikan...dengan loyang Semi otomatis ...Anda akan mudah membuat Crepes yang rata, tipis, rapi, dan crispy dalam waktu yang singkat!!!!

Selasa, 26 Maret 2013

Sejarah RnZ Crepes

Crepes adalah salah satu makanan kesukaan saya dan anak-anak...dari situlah timbul keinginan untuk mempunyai loyang crepes di rumah sehingga bisa membuat crepes di rumah. Akhirnya saya membeli loyang secara online, namun saya kesulitan menggunakan loyang ini karena meratakan crepesnya menggunakan kayu (apak). Akhirnya..setelah saya search di internet ternyata ada loyang gas otomatis yang meratakan crepesnya dengan perata segitiga...senengnya... Dari hoby masak crepes, akhirnya timbullah keinginan untuk membuat usaha crepes dengan mantan Mbaknya anak-anak dengan sistem bagi hasil..tp ternyata Mbaknya gak mau karena hamilnya mabok banget..Yaah, kayaknya harus ditangani sendiri deh...akhirnya dengan menguatkan mental, mulailah saya dan suami mencari lapak di pasar kaget di kota kembang dekat rumah kami. Pada tanggal 1 Mei 2010 kami mulai berjualan dengan mengusung logo RnZ Crepes yang berasal dari kata Rafi dan Zita putra putri kami. Alhamdulillah...crepes kami yang rasanya enak gak kalah dengan yang di mall dengan harga terjangkau sangat digemari oleh para pembeli. Bermula dari 1 (satu) mesin crepes lalu tambah satu lagi karena kuwalahan dengan banyaknya antrian...lalu tambah lagi 2 (dua) mesin lagi..dan akhirnya 5 (lima) mesin crepes kami bawa setiap minggunya. Selanjutnya kami memutuskan untuk membuka 1 (satu) tempat lagi untuk menjaring konsumen yang lebih banyak lagi mengingat pasar kaget makin rame... Dan sekarang, setelah 3 (tiga) tahun menjalankan usaha, akhirnya denga seizin Allah SWT, kami bisa memproduksi mesin crepes dan tepung crepes sendiri. Melalui beberapa kali trial, kami telah mempunyai resep khusus yang sangat enak dan crispy... Alhamdulillah...sekarang kami telah beberapa kali melayani pemesanan paket usaha ke beberapa daerah di seluruh Indonesia antara lain Bukit tinggi, lampung, palembang, Kudus, Solo, dan terus akan bertambah ke seluruh penjuru tanah air dan insyaallah nantinya bisa go internasional...Aamiin.

Rabu, 06 Maret 2013

LOYANG CREPES GAS SEMI OTOMATIS


Harga : Rp1.500.000,00

Kami menyediakan Loyang crepes gas semi otomatis yang sangat mudah menggunakannya, hanya dalam tempo 5 menit anda sudah bisa membuat crepes...dengan alat perata segitiga... hanya dorong alat peratanya mengikuti relnya.. maka jadilah crepes yang lebar, bulat dan pastinya tipis dan crispy...

  • Dilengkapi dengan anti angin sehingga dapat digunakan diluar ruangan tanpa harus takut api mati karena hembusan angin.
  • Body dari stainless steel kokoh dan modern.
  • Loyang menyatu dengan body sehingga anda tidak perlu khawatir loyang terjatuh atau bergeser seperti pada mesin crepes gas lainya.
  • Harga yang ekonomis.

Paket Pembelian:
  • Satu set mesin crepes otomatis 32cm;
  • Alat perata segitiga stainless steell;
  • Kape stainless steell;
  • Centong;
  • Tepung crepes siap saji 2 kg.
Anda Tertarik?? Hubungi:
RnZ Crepes
Web    : rnzcrepes.blogspot.com
Email  : endar.dwi@gmail.com
Hp. 0813 1974 5757 atau 0812 821 9070 

WA 08892313368
PIN BB 7D1F847C

Kamis, 03 Januari 2013

HARGA TEPUNG CREPES HANYA Rp27.000/KG

Harga Tepung Crepes Siap Pakai   Rp27.000/kg
dan Rp26.000/kg setiap pembelian 50 kg atau lebih (Harga belum termasuk ongkos kirim).

Penggunaan Tepung Crepes ini mudah sekali, hanya tinggal mencampur margarin/mentega cair dan air dengan ukuran tertentu bisa langsung digunakan...
  • Pembayaran ditransfer melalui BANK BNI Syariah No. Rek. 0162395367 a/n Endar Dwi Romaniatun 
  • Konfirmasi pembayaran melalui SMS ke 0813 1974 5757 atau 0812 821 9070
  • Pengiriman Tepung akan dilakukan setelah bukti transfer kami terima.
  • Ketentuan di atas berlaku sejak bulan November 2015 dan dapat berubah sewaktu waktu.

Segera Hubungi kami!!!

Blog : http://rnzcrepes.blogspot.com
Email : endar.dwi@gmail.com
Contact Person : Endar Dwi R.
Hotline : 0813 1974 5757 atau 0812 821 9070
Depok, Jawa Barat.